News

Penggunaan alat pelindung diri (APD), seperti masker, sarung tangan, hingga hazmat, kini masif digunakan di masa pandemi COVID-19. Bukan hanya oleh petugas kesehatan, tapi juga oleh masyarakat.
Sejak pandemi Covid-19 dimulai, setiap bulan manusia menghasilkan 129 miliar sampah masker dan 65 miliar sarung tangan sekali pakai, sebagian besar tidak dibuang dengan benar dan berakhir di laut ...